Menu

Mode Gelap
Seorang Kakek di Langsa Lecehkan Sembilan Bocah Pekan Ini, Pagelaran Budaya Aceh Terpusat di Kota Langsa Proyek Jalan Alue Gadeng-Alue Punti di Kecamatan Birem Bayeun Mangkrak PPA Langsa Sosialisasi Penanganan KDRT Terdampar di Aceh, 230 Etnis Rohingya Butuh Tempat Penampungan

Jateng · 3 Jan 2020 07:29 WIB ·

TNI – Polri Bantu Masyarakat Bersihkan Longsoran Tutupi Jalan Lintas


 TNI – Polri Bantu Masyarakat Bersihkan Longsoran Tutupi Jalan Lintas Perbesar

Batang, wartanusa.id – Sejumlah personel gabungan terdiri dari Polsek Wonotunggal Polres Batang, Koramil, BPBD, PUPR, relawan bersama warga melaksanakan kerja bakti membersihkan bahu jalan akibat tertutup longsoran tanah sehingga menutup akses jalan  penghubung antara Desa Gringgingsari menuju Dukuh Silegok Desa Sodong Kecamatan Wonotunggal, Kamis (2/1/2020).

Kapolsek Wonotunggal AKP Sukamto mengatakan kegiatan ini dalam rangka membersihkan bahu jalan akibat tanah longsor.

“Alhamdulillah tidak ada korban jiwa karena lokasi longsor jauh dari pemukiman dan dalam pembersihan sisa material tidak terkendala apapun, jalan sudah bisa dilalui,” jelasnya.

 

Namun kendati demikian, Kapolsek mengimbau warga masyarakat, agar tetap waspada karena saat ini sudah mulai memasuki musim penghujan disertai angin kencang.

“Kami mengimbau bagi pengguna jalan yang melintas jalan tersebut untuk lebih berhati hati dikarenakan curah hujan mulai meningkat sehingga menyebabkan jalan menjadi licin,” imbaunya.

Reporter : Moch. Yusuf

Artikel ini telah dibaca 15 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

189 Pejabat Eselon II, III, IV Pemko Langsa Dilantik, Berikut Namanya

24 November 2025 - 19:09 WIB

Penandatanganan Berita Acara Pelantikan dari Wali Kota Langsa Jeffry Sentana kepada Camat Langsa Timur Andre Isvani.

IAIN Langsa Tandatangani MoU Lintas Perguruan Tinggi di Bali

24 November 2025 - 10:14 WIB

Integritas dari Desa: KPK Bangun Benteng Antikorupsi di Banten dan Aceh

11 Oktober 2025 - 14:29 WIB

IAIN Langsa Akan Buka S3 Studi Islam

24 September 2025 - 12:35 WIB

Tiga Alasan Penolakan Eksplorasi Tambang di Abdya

24 September 2025 - 01:28 WIB

Yulizar Kasma.

Deskranasda Kota Langsa Juara 1 Wastra Festival Meurah Silu

21 September 2025 - 15:29 WIB

Ketua Dekranasda, Ny Devi Atmana Sentana didampingi Sekretaris Wieke Liyendawari, SE, MM.
Trending di Aceh