Menu

Mode Gelap
Seorang Kakek di Langsa Lecehkan Sembilan Bocah Pekan Ini, Pagelaran Budaya Aceh Terpusat di Kota Langsa Proyek Jalan Alue Gadeng-Alue Punti di Kecamatan Birem Bayeun Mangkrak PPA Langsa Sosialisasi Penanganan KDRT Terdampar di Aceh, 230 Etnis Rohingya Butuh Tempat Penampungan

Aceh · 30 Nov 2021 13:49 WIB ·

Sambangi Fraksi Demokrat Aceh, Muslim: FPD Harus Fokus Perjuangkan Harapan Rakyat Aceh


 Sambangi Fraksi Demokrat Aceh, Muslim: FPD Harus Fokus Perjuangkan Harapan Rakyat Aceh Perbesar

Wartanusa.id – Banda Aceh | Paska ditetapkan sebagai Ketua Demokrat Aceh, Muslim, SHI, MM melanjutkan kegiatan nya dengan menyambangi Fraksi Partai Demokrat, Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA). Selasa (30/11/2021).

Dalam pertemuan dengan para anggota Fraksi, Muslim menekankan penting nya peran Fraksi Partai Demokrat (FPD) Aceh dalam mewujudkan visi dan misi partai.

“Seperti yang selalu ditekankan Ketum AHY, Harapan Rakyat Perjuangan Demokrat. Ini merupakan Pedoman kita”, tegas anggota DPR RI tiga periode ini.

Muslim melanjutkan jika FPD merupakan perpanjangan tangan Partai di Parlemen. Dimana perjuangan Legislasi, Anggaran, dan Pengawasan harus sejalan dengan perjuangan partai.

“Partai berkomitmen berkoalisi dengan Rakyat, maka anggota Fraksi PD juga harus fokus berkoalisi dengan Rakyat”, ungkap nya.

Oleh karenanya, Muslim mengingatkan agar anggota FPD harus aktif membangun komunikasi dengan seluruh elemen masyarakat, khususnya teman-teman lintas fraksi di DPRA.

Rapat dipimpin oleh Ketua Fraksi Demokrat HT. Ibrahim, ikut dihadiri oleh Wakil Ketua DPRA H. Dalimi AKA, H. Tantawi, drh. Nurdiansyah Alasta, Alaidin Abu Abbas, Muhammad Yunus, Edi Kamal, dan T. Sama Indra.

Artikel ini telah dibaca 88 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

BI dan Pemerintah Aceh Resmikan Rumah Produksi Cabai

13 November 2025 - 23:34 WIB

Lulusan Terbaik dan Penerima Beasiswa KIP, Rizal Efendi Dapat Bantuan Tunai dari Rektor IAIN Langsa

12 November 2025 - 22:48 WIB

511 Sarjana dan Magister IAIN Langsa Diwisuda

12 November 2025 - 16:38 WIB

Iptu “Birong” Resmi Jabat Kapolsek Manyak Payed

12 November 2025 - 13:43 WIB

AP Batch 3, IAIN Langsa Gandeng PWI dan KNPI Bahas Peran Pemuda sebagai Pelopor Perjuangan Pahlawan

10 November 2025 - 20:38 WIB

Peusijuk Excavator dan 23 Betor, Jeffry Sentana Targetkan Langsa Bebas Sampah

1 November 2025 - 18:00 WIB

Wali Kota Jeffry Sentana didampingi Kadis LH Langsa mengoperasikan Excavator.
Trending di Aceh