Menu

Mode Gelap
Seorang Kakek di Langsa Lecehkan Sembilan Bocah Pekan Ini, Pagelaran Budaya Aceh Terpusat di Kota Langsa Proyek Jalan Alue Gadeng-Alue Punti di Kecamatan Birem Bayeun Mangkrak PPA Langsa Sosialisasi Penanganan KDRT Terdampar di Aceh, 230 Etnis Rohingya Butuh Tempat Penampungan

Headlines · 15 Mar 2022 17:52 WIB ·

BNN Pusat Gagalkan Penyelundupan Ratusan Kg Sabu di Aceh


 BNN Pusat Gagalkan Penyelundupan Ratusan Kg Sabu di Aceh Perbesar

Wartanusa.id – Langsa | Badan Narkotika Nasional (BNN) Pusat berhasil  menggagalkan penyelundupan ratusan  kilogram sabu beserta empat orang tersangka di perairan Aceh Timur.

Kepala BNN Kota Langsa, AKBP Basri dikonfirmasi wartawan, Selasa (15/03/3022) meyebutkan bahwa, penangkapan tersebut  dilakukan oleh BNN pusat dan melibatkan Bea Cukai serta Tim Pemberantas BNNK Langsa di perairan Aceh Timur.

Dijelaskan Basri, pihaknya sampai saat ini belum mengetahui identitas ke empat pelaku yang berhasil ditangkap.

Sementara itu, barang bukti yang berhasil diamankan diperkirakan mencapai seberat 200 Kilogram.

“Saat ini barang bukti sabu dan empat orang terduga pelakunya telah dibawa ke Medan, Sumatera Utara untuk proses lebih lanjut untuk menghindari terjadinya hal-hal diluar dugaan,” pungkasnya.

Artikel ini telah dibaca 169 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Integritas dari Desa: KPK Bangun Benteng Antikorupsi di Banten dan Aceh

11 Oktober 2025 - 14:29 WIB

IAIN Langsa Akan Buka S3 Studi Islam

24 September 2025 - 12:35 WIB

Tiga Alasan Penolakan Eksplorasi Tambang di Abdya

24 September 2025 - 01:28 WIB

Yulizar Kasma.

Deskranasda Kota Langsa Juara 1 Wastra Festival Meurah Silu

21 September 2025 - 15:29 WIB

Ketua Dekranasda, Ny Devi Atmana Sentana didampingi Sekretaris Wieke Liyendawari, SE, MM.

Akhmad Munir Umumkan Susunan Pengurus Lengkap PWI Pusat 2025–2030

16 September 2025 - 12:04 WIB

BPC HIPMI Langsa Dukung Akbar Himawan Buchari Jadi Menpora

15 September 2025 - 20:56 WIB

Trending di Aceh