Menu

Mode Gelap
Seorang Kakek di Langsa Lecehkan Sembilan Bocah Pekan Ini, Pagelaran Budaya Aceh Terpusat di Kota Langsa Proyek Jalan Alue Gadeng-Alue Punti di Kecamatan Birem Bayeun Mangkrak PPA Langsa Sosialisasi Penanganan KDRT Terdampar di Aceh, 230 Etnis Rohingya Butuh Tempat Penampungan

Jabar · 18 Mar 2021 23:19 WIB ·

500 Orang di Lingkungan DPRD Jabar Divaksin Tahap Pertama


 500 Orang di Lingkungan DPRD Jabar Divaksin Tahap Pertama Perbesar

Wartanusa.id – Jabar | Para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat (Jabar) beserta jajaran staff dan aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Sekretariat DPRD Jabar mengikuti vaksinasi Covid-19 tahap pertama. Kamis (18/3/2021).

Wakil Ketua DPRD Jabar, Ineu Purwadewi Sundari kepada media menuturkan Vaksinasi covid-19 tahap pertama ini dilakukan kepada 500 orang.

“Totalnya kurang lebih 500 orang, hari ini yang mengikuti vaksin dengan waktu yang sudah di jadwalkan mulai dari pukul 8.00 Wib pagi hingga selesai.”

“Semoga orang-orang yang mengikuti vaksinasi ini imunitas tubuhnya cepat terbentuk,” kata Ineu.

Dirinya berharap proses vaksin ini dapat berjalan baik, sebab masih banyak aktivitas lain dan jadwal kerja yang perlu dilakukan.

Di samping itu, Ineu juga meminta kepada para peserta vaksinasi tetap menerapkan protokol kesehatan dengan menghindari kerumunan.

“Oleh karena itu, lokasi vaksin dibagi 2 tempat, pertama lokasinya di lobby paripurna dan yang ke dua di depan area parkir gedung DPRD. Hal itu dilakukan untuk menghindari kerumunan,” terangnya.

Di kesempatan itu, Ineu kembali mengimbau kepada semua yang hadir untuk tetap disiplin menjaga kesehatan dengan menerapkan protokol kesehatan.

“Karena, meskipun sudah di vaksin kekebalan tubuh tidak serta merta terbentuk begitu saja.”

“Perlu memaksimalkan dan mendukung daya kerja vaksin, yakni dengan memperhatikan protokol kesehatan,” pungkas politikus PDIP ini. (Sandi Friady)

Artikel ini telah dibaca 272 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Sejak Berdiri, Semua Walikota Cimahi Ditangkap KPK, Sekda: Ini Catatan Bagi Kami

27 November 2020 - 21:46 WIB

KPK Tangkap Walikota Cimahi Serta Amankan Uang Senilai 425 Juta

27 November 2020 - 19:22 WIB

Diduga Terima Suap 8,5 M, KPK Tetapkan Anggota DPRD Jawa Barat Sebagai Tersangka

16 November 2020 - 22:29 WIB

AWDI: Hari Pers Nasional untuk Meningkatkan Nilai-nilai Spiritual Insan Pers

12 Februari 2020 - 00:49 WIB

Solusi Banjir Nagreg Adalah Tugas kita Bersama 

5 Februari 2020 - 10:53 WIB

Koramil 1312 Cisaga Bersama Masyarakat Kerja Bakti Dalam Pembangunan Sasak Gantung

4 Februari 2020 - 08:31 WIB

Trending di Berita Militer
https://desakubugadang.id/ slot gacor https://rsiastellamaris.com/kesehatan klik88